^ Back to Top^

0 Menyembunyikan Run pada Start Menu

Berlangganan artikel via email!

Follow us!

Menyembunyikan Run Pada Star Menu - Sebelumnya saya telah posting tentang Aktivasi Windows Seven dan Menyembunyikan File Part II yang belum lihat atau baca silahkan aja kunjungi.
Baiklah, sekarang saya akan bagi bagi sedikit pengetahuan tentang cara Menyembunyikan Menu Run Pada Star Menu yang mana ini mungkin kita gunakan untuk menjaga keamanan system komputer orang agar tidak bisa bermain main di pengaturan CMD, Regedit, msconfig, gpedit.msc dan lain lain.

Cara nya :
  • Masuk ke regedit dengan cara star - run - regedit dan tekan enter
  • masuk ke key HKEY_CURRENT_USER | Software | Microsoft | Windows | CurrentVersion |
    Policies | Explorer
  • Buat value baru dengan cara klik New - DWORD Value dan buat  NoRun
  • Klik 2 kali dan Isi dengan 1 untuk menampilkan dan 0 untuk menyembunyikan 
  • Restar Komputer sobat dan lihat hasilnya, Menu run akan hilang 
Demikianlah cara untuk Menyembunyikan Run Pada Star Menu cara ini hanya sedikit antisipasi dan kekurangannya tentu ada yaitu orang msi bisa buka applikasi  tersebut di folder windows di instalan windows yang biasanya di partisi C
Oke, jika ada kendala silahkan berkomentar dibawah ini, tentunya saya akan bantu sobat semua, terima kasih

Rating: 4.5
0 Comments
Tweets
Komentar

Posting Komentar

Komentar Sobat Di Sini Sangat Berarti Buat Saya

" Fatner Blog " nama gambar
Jika Inging Link Kamu Dipasang Disini, Silahkan pasang Link Tutorial Windows Di Blog Kamu, dan konfirmasi pemasangannya di buku tamu, dalam waktu kurang dari 2 x 24 Link Kamu sudah Terpasang.
Widget by Tips Trik Info - Blogger Pekanbaru

Admin
Share

[Get This]